Senin, 12 Oktober 2015

Langkah - Langkah Membuat Rangkaian Pembaca Suhu LM35 dengan Penampil LCD Menggunakan Codevision AVR dan Proteus 8

Components yang dibutuhkan :
1. Atmega16
2. Button
3. Cap
4. Cap-Pol
5. Crystal
6. LM016L
7. LM35
8. Res
9. DC Voltmeter (Instruments Tools)
10. Ground (Terminals Tools)
11. Input (Terminals Tools)
12. Power (Terminals Tools)
13. Output (Terminals Tools)

Langkah - Langkah :
1. Tambahkan komponen - komponen yang dibutuhkan dengan cara klik Library --> Add Devices.



2. Susun komponen - komponen seperti gambar, hubungkan satu sama lain. Pastikan tidak ada komponen yang tidak tersambung.

3. Add program pada komponen Atmega16 seperti pada gambar.

4. Ketikkan Source Code seperti pada gambar.

File dapat langsung diunduh

0 komentar:

Posting Komentar